Rabu, 21 Maret 2012

PELUANG BISNIS MENJADI ENTREPRENEUR


Banyak diketahui persaingan dunia kerja saat ini semakin kuat , belum lagi kriteria calon pegawai yang di inginkan perusahaan begitu banyak syaratnya, dan belum tentu semua itu anda miliki . Pengalaman kerja yang kurang bahkan belum berpengalaman sekalipun, menjadi sebuah hambatan untuk mendapatkan suatu pekerjaan . Dengan begitu, mengapa anda tidak mulai mencoba peluang bisnis menjadi seorang entrepreneur muda .
Kesempatan terbuka lebar bagi anda yang mau mencoba, mulailah mempertimbangkan resiko – resiko dan keuntungan – keuntungan bisnis , serta cepat bekerja untuk mulai mengorganisir dan mengelola sebuah kesempatan ide atau konsep tertentu, dua kata kunci adalah “ resiko “ dan “ bisnis “ . Seorang entrepreneur selalu berani menuntut dirinya untuk selalu bekerja dengan baik dibanding para pelaku bisnis pada umumnya .Namun imbalan – imbalan yang akan mereka dapatkan nantinya bisa tak ternilai besarnya .
Satu hal munkin yang menjadi ganjalan anda adalah , anda tidak mempunyai modal awal yang cukup untuk memulai usaha anda . Bagaimana anda mensiasatinya , dimulai dengan mengenali potensi yang ada pada diri anda , karna potensi anda itulah yang akan menjadi gambaran anda untuk membangun usaha anda nantinya Belajar merancang  usaha – usaha kecil , yang tidak banyak membutuhkan modal yang banyak , namun dapat berbalik hasil dan cukup maksimal pendapatannya .
Ajak teman sebanyak mungkin untuk merealisasikan ide usaha anda, yang nantinya bisa dikelola secara bersama – sama , dengan sistem bagi hasil , peluang ini cukup menjajikan kesuksessan dan keuntungan yana besar . Jadi apa lagi yang anda ragukan untuk mencoba peluang usaha ini , sekaranglah waktunya untuk meraih impian anda dan mulai merencanakan kerajaan bisnis anda sendiri .

Tidak ada komentar:

Posting Komentar